Ketua KNPi Cilograng secara simbolis berikan hewan kurban Kambing dari Yayasan Rahma international Society kepada warga Desa Gunung Batu

    Ketua KNPi Cilograng secara simbolis berikan hewan kurban Kambing dari Yayasan Rahma international Society kepada warga Desa Gunung Batu

    Lebak, PublikBanten.id GunungBatu - Ketua KNPi Cilograng secara simbolis berikan 5 Ekor hewan kurban Kambing  dari Yayasan Rahma international Society kepada warga Rt 02 Rw 09 Desa Gunung Batu, berlokasi Halaman mesjid Al ikhlas.(17-06-2024) 

    Fery fadlani, S.ip selaku Ketua KNPI Cilograng, mengucapkan Terimakasih Banyak kepada Yayasan Rahma international Society dan donaturnya yang telah berkolaborasi serta berpartisipasi Dalam agenda Pemuda Berkurban 
    Tahun 2024 ini.

    "Momentum Hari Raya iduladha waktu tepat untuk mengasah kepedulian dan rasa semangat bergotong Royong ditengah masyarakat sebagai jatidiri bangsa indonesia" ujar fery ketua KNPI Cilograng kepada Awak media pada senin, (17/06/2024).

    Masih di lokasi yang sama, dihalaman Mesjid Al ikhlas kp. Gunung Batu, perwakilan yayasan Rahma internasional society, jumarta saat dikonfirmasi Awak media mengatakan.

    "Semoga dengan pemberian 5 hewan kurban kambing ini masyarakat dapat merasakan kehadiran kami dan terimakasih banyak kepada PK KNPI  Cilograng beserta perwakilan jajaran sturuktural  telah hadir dan berkolaborasi dalam giat ini dan menjadi agenda rutin tahunan kedepannya tentunya dengan titik lokasi yang berbeda di kecamatan Cilograng"


    Sementara itu mandor RT.02 RW O9  Jum ani  mengungkapkan mengucapkan banyak banyak Terimakasih kepada pk knpi Cilograng dan yayasan Rahma internasional society yang telah memberikan 5 ekor hewan kambing, semoga dibalas kebaikannya oleh Allah Swt.Amiin


    (TimMedia/*Red)

    ketua knpi cilograng secara simbolis berikan hewan kurban kambing dari yayasan rahma international society kepada warga desa gunung batu
    Farid Padlani

    Farid Padlani

    Artikel Sebelumnya

    Polres Lebak Gelar Sholat Idul Adha di Lapangan...

    Artikel Berikutnya

    Warga Madani Qurban Berbagi Kampung Cijengkol...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Diduga ketahanan pangan Anggaran Tahun 2023 Rp 25.000.000 Warga dan ketua BPD sebut Program Gagal  bibit ikan Dan pakan
    Wartawan Sedang Meliput Diduga Diserang Kepala Inspektorat Deli serdang
    Diduga Pembangunan Drainase Menuai kontroversi dari Warga  Terabaikan  Keamanan dan kebersihannya
    Kanit Binmas Polsek Cilograng Bripka Agus Hendriayana S.H dan anggota Giat gatur Lalu lintas rawan kecelakaan
    PAC GP ANSOR BAYAH BAGIKAN 1000 TAKJIL BUKA PUASA Sab, 30 MARET 2024 | 16:00 WIB
    Diduga Penambangan Pasir dan Batu Kali di DAS Cibareno untuk Pembangunan Jembatan Cibareno
    Wartawan Sedang Meliput Diduga Diserang Kepala Inspektorat Deli serdang
    Kapolsek Polsek Cilograng Akp Asep Dikdik dan anggota melaksanakan Giat Apel OMP Pilkada Serantak 2024 di Halaman Kantor Kecamatan Cilograng
    Pastikan Keamanan Polsek Bayah Polres Lebak Monitoring dan Pengamanan Bazar Beras Di Kecamatan Bayah
    Diduga Pembangunan Drainase Menuai kontroversi dari Warga  Terabaikan  Keamanan dan kebersihannya
    Pj. Bupati Lebak Buka Pelatihan Peningkatan Kapasitas Bagi Kepala Desa, BPD dan Sekretaris Desa Kabupaten Lebak
    Khawatir Tidak Tepat Waktu, Aktivis Terus Kawal Preservasi Jalan Pasir Kuray - Cisitu
    Apresiasi Camat Cilograng dalam Menyambut HUT RI ke 79, Antusias Masyarakat Se kecamatan Cilograng.
    Tekan Angka Laka lantas Kanit Binmas Polsek Cilograng Bripka Agus Hendriyana S.H dan anggota melaksanakan Giat Gatur lalin SMAN 1 Cilograng
    Melaksanakan Giat Upacara Hari Kesaktian Pancasila tingkat Kecamatan Cilograng, Kapolsek Cilograng dan Anggota
    Menjadi Sorotan Keluarga Mahasiswa Lebak (kumala) Pewakilan Rangkasbitung, Jam Operasional Kendaraan Muatan Besar Di Kabupaten Lebak

    Ikuti Kami